Hidajat, Flavia Aurelia (2019) Upaya Pencegahan Stunting Melalui Pemberian Makanan Tambahan dan Penerapan Pola Hidup Bersih Sehat di Paud Tunasmulya Desa Pabean Kecamatan Dringu Kabupaten Probolinggo. Jurnal Abdi Panca Marga, 1 (1). pp. 25-29. ISSN -
|
Text
Upaya Pencegahan Stunting.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
Peer Review.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Stunting atau pendek merupakan kondisi gagal tumbuh pada anak balita akibat kekurangan gizi kronis terutama dalam 1.000 hari pertama kehidupan. Asupan zat gizi yang tidak seimbang adalah salah satu faktor yang berpengaruh langsung terhadap stunting. Dengan pemenuhan kebutuhan gizi anak dan pembiasaan pola hidup bersih sehat, diharapkan akan mencegah stunting bagi anak-anak. Tujuan dari artikel ini adalah sebagai upaya pencegahan stunting melalui pemberian makanan tambahan dan senam sehat pagi kepada anak-anak Paud Tunas Mulya sertasosialisasi pola hidup bersih sehat kepada orang tua. Dari program yang kami terapkan di Paud Tunas Mulya dapat diperoleh hasil berupa kesadaran guru dan orang tua akan pentingnya pemberian makanan bergizi dan pentingnya pola hidup bersih sehat bagi anak.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Stunting, Pemberian Makanan Tambahan, PHBS, dan Paud Tunas Mulya Desa Pabean. |
Subjects: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan |
Divisions: | Lainnya |
Depositing User: | Flavia Aurelia |
Date Deposited: | 26 Aug 2020 11:36 |
Last Modified: | 26 Aug 2020 11:36 |
URI: | http://repository.upm.ac.id/id/eprint/1246 |
Actions (login required)
View Item |