ACHLIS, MUHAMMAD KHAIRUDIN (2020) PENGARUH LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN BATU BARA YANG TERDAFTAR PADA BEI PERIODE 2015-2018. Skripsi thesis, Universitas Panca Marga Probolinggo.
|
Text
COVER SKRIPSI KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Download (14kB) | Preview |
|
Text
DAFTAR ISI KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (158kB) |
||
|
Text
ABSTRAK KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Download (87kB) | Preview |
|
Text
BAB I KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (174kB) |
||
Text
BAB II KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (286kB) |
||
Text
BAB III KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (390kB) |
||
Text
BAB IV KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (588kB) |
||
Text
BAB V KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (88kB) |
||
Text
DAFTAR PUSTAKA KHAIRUDIN ACHLIS.pdf Restricted to perpustakaan UPM Download (7kB) |
Abstract
Penelitian ini dilaksanakan bertujuan untuk mengetahui pengaruh signifikan Likuiditas ( Quick Ratio, Current Ratio)dan Solvabilitas (Debt to Equity Ratio, Debt to Assets Ratio) secara simultan dan parsial terhadap Profitabilitas (Return On Assets) pada perusahaan yang Pertambangan Batu Bara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Tehnik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan kriteria Perusahaan yang terdaftar di bursa efek Indonesia 20152018, Perusahaan yang menerbitkan laporan keuangan selama 4 tahun terakhir, Perusahaan yang terdaftar dalam indeks saham syariah Indonesia (ISSI) dan perusahaan yang tidak delisting oleh bursa efek Indonesia. Sampel penelitian ini sebanyak 14 Perusahaan. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara Likuiditas ( Quick Ratio, Current Ratio)dan Solvabilitas (Debt to Equity Ratio, Debt to Assets Ratio) secara simultan terhadap Profitabilitas (Return On Assets) dengan nilai Fhitung (4,242) > Ftabel (2,54) dan sig. F = 0,005; secara parsial Quick Ratio (QR), Current Ratio(CR) dan Debt to Assets Ratio (DAR) tidak berpengaruh signifikan terhadap Return On Assets (ROA), sedangkan variabel Debt to Equity Ratio (DER) secara parsial menunjukkan pengaruh terhadap Return On Assets (ROA),; Variabel DER yang berpengaruh dominan terhadap Return On Assets (ROA)yang ditunjukkan dengan dengan nilai Standardized Coefficients Beta 0,933 lebih besar dari nilai Standardized Coefficients Beta variabel bebas lainnya.
Item Type: | Thesis ( Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Liquidity (Quick Ratio, Current Ratio) and Solvency (Debt to Equity Ratio, Debt to Assets Ratio) Profitability (Return on Assets) |
Subjects: | Fakultas Ekonomi |
Divisions: | Manajemen |
Depositing User: | Admin Perpustakaan |
Date Deposited: | 04 Mar 2021 02:23 |
Last Modified: | 04 Mar 2021 02:23 |
URI: | http://repository.upm.ac.id/id/eprint/1749 |
Actions (login required)
View Item |