Analisis Metode Job Order Costing Dalam Menentukan Harga Pokok Produksi Yang Lebih Akurat Pada UD. Anker Kedungsupit Kabupaten Probolinggo

Imlawati, (2018) Analisis Metode Job Order Costing Dalam Menentukan Harga Pokok Produksi Yang Lebih Akurat Pada UD. Anker Kedungsupit Kabupaten Probolinggo. Skripsi thesis, Universitas Panca Marga Probolinggo.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI IMLAWATI.pdf

Download (38kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (104kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK IMLAWATI.pdf

Download (165kB) | Preview
[img] Text
BAB 1 skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (227kB)
[img] Text
BAB 2 skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (286kB)
[img] Text
BAB 3 skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (177kB)
[img] Text
BAB 4 skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (407kB)
[img] Text
BAB 5 Skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (88kB)
[img] Text
Daftar Pustaka Skripsi IMLAWATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (93kB)

Abstract

Penelitian dilakukan di UD. Anker Kedungsupit Kabupaten Probolinggo dengan tujuan untuk mengetahui analisis metode job order costing dalam menentukan harga pokok produksi yang lebih akurat serta membandingkan hasil perhitungan menurut metode perusahaan dengan metode job order costing. Untuk diajukan skripsi dengan judul “Analisis Metode Job Order Costing Dalam Menentukan Harga Pokok Produksi Yang Lebih Akurat Pada UD. Anker Kedungsupit Kabupaten Probolinggo”. Produk yang diteliti yaitu lemari baju, bupet diamon dan tempat tidur springbed pada bulan september 2017. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan perhitungan harga pokok produksi dengan metode job order costing memiliki nilai yang lebih rendah dibandingkan dengan perhitungan menggunakan metode perusahaan. Hasil perhitungan harga pokok pesanan perbulan menurut metode perusahaan sebesar Rp. 41.106.072,- sedangkan menurut hasil analisis dengan metode job order costing sebesar 33.072.722,-. Terdapat selisih perhitungan sebesar Rp. 8.033.350,. Usulan penggunaan metode job order costing diharapkan agar pemilik bisa menerapkan perhitungan harga pokok produksi tersebut supaya perusahaan dapat menentukan harga pokok produksi secara lebih tepat dengan begitu pemilik dapat mengetahui keseluruhan biaya produksi pada saat memproduksi pesanannya.

Item Type: Thesis ( Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Harga Pokok Produksi, Job Order Costing
Subjects: Fakultas Ekonomi
Divisions: Akuntansi
Depositing User: Admin Perpustakaan
Date Deposited: 12 Apr 2019 08:48
Last Modified: 12 Apr 2019 08:48
URI: http://repository.upm.ac.id/id/eprint/183

Actions (login required)

View Item View Item