PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM LELENISASI (SISTEM KOLAM TERPAL DAN GERAKAN PAKAN IKAN MANDIRI) DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT (Studi di Desa Banjarsari, Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo)

KUSNIAH, DESY RATNI (2020) PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM LELENISASI (SISTEM KOLAM TERPAL DAN GERAKAN PAKAN IKAN MANDIRI) DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT (Studi di Desa Banjarsari, Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo). Skripsi thesis, Universitas Panca Marga Probolinggo.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI DESY RATNI KUSNIAH.pdf

Download (25kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (85kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK DESY RATNI KUSNIAH.pdf

Download (10kB) | Preview
[img] Text
BAB I DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (198kB)
[img] Text
BAB II DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (235kB)
[img] Text
BAB III DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (197kB)
[img] Text
BAB IV DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (499kB)
[img] Text
BAB V DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (90kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA DESY RATNI KUSNIAH.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (106kB)

Abstract

Pemberdayaan masyarakat menjadi salah satu potensi yang dapat dilakukan dalam jangka waktu panjang dengan memanfaatkan sumber daya yang ada. Merupakan suatu upaya untuk memberikan daya (empowerment) atau penguatan kepada masyakat, artinya pemberdayaan masyarakat ini yang dirasa sebagai alat penunjang perubahan di masyarakat khususnya untuk meningkatkan kesejahteraan sosial Seperti yang dilansir pada Bappenas Provinsi Jawa Timur, kesejahteraan sosial yang dimaksud adalah kondisi dimana kehidupan sosial masyarakat dihitung layak dan mampu dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari sejalan dengan pendapatan mereka yang memadai. Namun faktanya, banyak masyarakat terutama masyarakat yang serba kekurangan disebabkan dari kebutuhan mereka yang besar tidak sebanding dengan pendapatan mereka yang kecil. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemberdayaan masyarakat melalui Program Lelenisasi dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat serta faktor pendukung dan penghamat dalam program tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif, yaitu dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini dimana pemberdayaan masyarakat ini menggunakan Teori Pemberdayaan Soekanto (1987:63) melalui beberapa indikator PersiapanAsessment (Identifikasi), Perencanaan alternatif program, Formulasi rencana aksi, Pelaksanaan , Evaluasi, Terminasi serta faktor penghambat dan pendukung adanya program pemberdayaan ini. Pemberdayaan masyarakat ini sudah dikatakan berhasil karena sudah banyak yang mengikuti program dan dapat menghasilkan pakan ikan mandiri, sementara dalam program budidaya ikan dapat menghemat untuk pembelian pakan ikan pabrik dengan memproduksinya sendiri.

Item Type: Thesis ( Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pemberdayaan, Budidaya, Kesejahteraan
Subjects: Fakultas Sosial dan Ilmu Politik
Divisions: Administrasi Publik
Depositing User: Admin Perpustakaan
Date Deposited: 23 Apr 2021 03:11
Last Modified: 23 Apr 2021 03:11
URI: http://repository.upm.ac.id/id/eprint/1837

Actions (login required)

View Item View Item