RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TERPADU PADA PAUD KANIGARAN KOTA PROBOLINGGO

SARI, SILVIA DETTA (2020) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TERPADU PADA PAUD KANIGARAN KOTA PROBOLINGGO. Skripsi thesis, Universitas Panca Marga Probolinggo.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI SILVIA DETTA.pdf

Download (122kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (142kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK SILVIA DETTA.pdf

Download (129kB) | Preview
[img] Text
BAB I SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (216kB)
[img] Text
BAB II SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (726kB)
[img] Text
BAB III SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (1MB)
[img] Text
BAB V SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (87kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA SILVIA DETTA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (88kB)

Abstract

PAUD Kanigaran merupakan lembaga pendidikan yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan pendidikan anak usia dini yang tengah meningkatkan kinerja lembaga. PAUD Kanigaran terletak di JL Cokroaminoto no 28, Kec. Kanigaran, Kota Probolinggo yang mempunyai tugas dalam pelayanan pendidikan anak usia dini. Dalam melakukan tugas tersebut, PAUD Kanigaran memiliki beberapa data – data sekolah atau dokumen laporan, seperti halnya data siswa, data guru, data kepala sekolah, data keuangan, dan laporan penilaian kinerja guru. Namun pada saat ini penyajian informasi yang dilakukan PAUD Kanigaran masih sangat terbatas dan terdapat kekurangan yaitu dalam hal pengolahan data dan cara menyampaikan informasi kepada orang tua selaku walimurid masih menggunakan sistem manual, bahkan untuk laporan masih dicatat didalam buku besar. Seiring dengan berkembangan teknologi yang semakin maju, maka diperlukan sebuah sistem informasi secara online untuk mempermudah proses pengolahan data dan laporan, sehingga dapat meminimalisir adanya kesalahan dalam pengolahan data. Berdasarkan permasalahan diatas dibuatlah rancang bangun sistem informasi terpadu PAUD Kanigaran Kota Probolinggo yang berbasis web. Sistem informasi ini dibangun menggunakan bahasa pemograman PHP, database server-nya menggunakan MySQL. Dengan dihasilkannya aplikasi sistem informasi terpadu PAUD Kanigaran Kota Probolinggo ini diharapkan dapat memberikan kemudahan dalam pengaksesan informasi akademik peserta didik dan penilaian kinerja guru secara online.

Item Type: Thesis ( Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sistem informasi, PAUD Kanigaran, web, PHP, MySQL
Subjects: Fakultas Teknik
Divisions: Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan
Date Deposited: 20 May 2021 04:48
Last Modified: 20 May 2021 04:48
URI: http://repository.upm.ac.id/id/eprint/1927

Actions (login required)

View Item View Item