APLIKASI TERJEMAH BAHASA MADURA KE BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INDONESIA KE BAHASA MADURA BERBASIS ANDROID

WIJAYA, ANUD (2021) APLIKASI TERJEMAH BAHASA MADURA KE BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INDONESIA KE BAHASA MADURA BERBASIS ANDROID. Skripsi thesis, Universitas Panca Marga.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI ANUD WIJAYA.pdf

Download (186kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (265kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK ANUD WIJAYA.pdf

Download (251kB) | Preview
[img] Text
BAB 1 ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (339kB)
[img] Text
BAB 2 ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (538kB)
[img] Text
BAB 3 ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (665kB)
[img] Text
BAB 4 ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (716kB)
[img] Text
BAB 5 ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (314kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA ANUD WIJAYA.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (286kB)

Abstract

Beberapa Bahasa yang dipakai oleh warga jawa timur meliputi Bahasa jawa yang dituturkan suku jawa, Bahasa Madura dituturkan oleh Suku Madura. Dan juga Bahasa madura yang dipakai oleh warga suku madura. Semua suku mempunyai logat yang berbeda-beda dalam menyampaikan bahasanya semisal, suku madura, logat yang seakan-akan dimiring-miringin jadi ciri khas untuk suku madura dalam menyampaikan bahasanya. Suku madura berada di pulau madura. Minimnya pemahaman mengenai Bahasa madura yang tidak terjangkau membuat semua warga jawa timur khususnya di kabupaten probolinggo tidak tau akan logat dan karakter suku madura dalam menyapaikan bahasanya. Dikarenakan bahasa madura berbeda dengan Bahasa daerah lainnya. Model penelitian merupakan suatu cara yang di pergunakan dalam sebuah penelitian untuk mencapai tujuan penelitian. Model metode yang digunakan pada penelitian ini adalah model waterfall. Alasan penulis menggunakan model waterfall sebagai metode pembuatan aplikasi terjemah Bahasa Madura ke Bahasa indonesia berbasis android, ialah kebutuhan pihak yang mempunyai hajatan telah terdefinisi secara jelas dan tahap-tahap pada model waterfall. terstruktur secara jelas. Aplikasi terjemah Bahasa madura ke Bahasa indonesia, indonesa ke Bahasa madura ini di buat dengan android studio. Aplikasi terjemah ini dapat digunakan dengan mudah, serta dapat dikategorikan sebagai pembelajaran yang mengenal arti kosa kata Bahasa madura yang dipakai oleh suku madura. Dari bererapa penguji, aplikasi terjemah bahasa madura ke bahasa indonesia, indonesia ke madura mempunyai persentase 75 % untuk desain sistem, sedangkan untuk jalannya aplikasi mempunyai pesantase 85% seperti button yang sesuai, terjemahan, tambah kosa kata dan hapus.

Item Type: Thesis ( Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Terjemah, Bahasa Madura-Bahasa Indonesia, Android Studio, Probolinggo.
Subjects: Fakultas Teknik
Divisions: Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan
Date Deposited: 25 Aug 2023 01:54
Last Modified: 25 Aug 2023 01:54
URI: http://repository.upm.ac.id/id/eprint/3770

Actions (login required)

View Item View Item