PEMBUATAN DATA MINING UNTUK REKOMENDASI BEASISWA PADA MTS HIDAYAT MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5

WULANDARI, UFFI DINIYATI (2020) PEMBUATAN DATA MINING UNTUK REKOMENDASI BEASISWA PADA MTS HIDAYAT MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5. Skripsi thesis, Universitas Panca Marga Probolinggo.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI UFFI DINIYATI.pdf

Download (46kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (25kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK UFFI DINIYATI.pdf

Download (22kB) | Preview
[img] Text
BAB I UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (36kB)
[img] Text
BAB II UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (174kB)
[img] Text
BAB III UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (84kB)
[img] Text
BAB IV UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (908kB)
[img] Text
BAB V UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (19kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA UFFI DINIYATI.pdf
Restricted to perpustakaan UPM

Download (12kB)

Abstract

Klasifikasi rekomendasi beasiswa dilakukan untuk mengklasifikasi apakah siswa akan mendapatkan rekomendasi beasiswa sesuai dengan bobot yang akan di nilai. Klasifikasi dilakukan menggunakan data mining algoritma C4.5. Data yang digunakan yaitu data jumlah nilai, penghasilan orang tua, jumlah saudara kandung dan status PIP. Proses data mining pada data training akan menghasilkan pohon keputusan atau rule. Metode klasifikasi yang menggunakan algoritma C4.5 agar daya yang di kelola dapat menghasilkan sebuah informasi yang akurat. Dengan keakuratan 88%.

Item Type: Thesis ( Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Beasiswa, Data Mining, Klasifikasi, Algoritma C4.5
Subjects: Fakultas Teknik
Divisions: Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan
Date Deposited: 30 Jun 2021 01:54
Last Modified: 30 Jun 2021 01:54
URI: http://repository.upm.ac.id/id/eprint/2063

Actions (login required)

View Item View Item